Notifikasi
Tidak ada notifikasi baru.

MUFRODAT TENTANG PERAYAAN DAN PESTA

MUFRODAT TENTANG PERAYAAN DAN PESTA

MUFRODAT TENTANG PERAYAAN DAN PESTA

SANTRI ALAT - Mufrodat Tentang Perayaan Dan Pesta - Kita seringkali di undang untuk menghadiri suatu perayaan atau pesta. Perayaan berupa keagamaan atau yang berkaitan dengan musim atau pada tingkat yang lebih terbatas berkaitan dengan acara - acara peribadi atau keluarga. Pesta merupakan ksempatan untuk berbagai interaksi sosial seperti pesta pernikahan, pesta ulang tahun, pesta tahun baru, dan lainnya.

Untuk itu kita mesti bisa menguasai Kosakata Bahasa Arab Tentang Perayaan Dan Pesta untuk mempermudah dalam berkomunikasi Bahasa Arab ketika diundang dalam suatu perayaan dan pesta.

Pada kesempatan ini admin telah mengumpulkan Mufrodat Tentang Perayaan Dan Pesta yang mudah dihafal dan di fahami untuk di praktikan dalam kehidupan sehari - hari. Berikut Kumpulan Mufrodat Tentang Perayaan Dan Pesta di bawah ini :

MUFRODAT TENTANG PERAYAAN DAN PESTA

Arab - Indonesia

تَشْرِيْع : perundang - undangan 

دُعَاء : panggilan , undangan , seruan , doa 

دَعْوَة : undangan , panggilan , seruan , dakwah , misi , doa 

الدَعوَة إلى وَليمَةٍ : undangan pesta 

الطُعمَة : الدَعوَة إلى الطَعَامِ : undangan makan 

النَقَرَى : الدَعوَة الخاصَّة : undangan khusus 

الهَيِيئُ : undangan untuk makan - minum

الهَدِيَّةُ ( ج هَدَايَا ) : kado 

هَدِيَّةُ الزَّوَاجِ : kado perkawinan 

قَاعَة ج قَاعَات : aula 

بَهْو : lobi , aula , kamar tamu 

رَدْهَة : aula , lobi , ruang bersantai , serambi , pintu masuk aula , ruang depan , kamar tamu 

صَالَة : aula , ruang , auditorium 

قَاعَة : aula , ruang , kamar , auditorium

اللِيوَان : الإيوَان : ruang besar , balai ruang , aula

مُحَاضَرَة : ceramah 

تَحَدُّث : pidato , pembicaraan , percakapan , ceramah , cerita 

حَاضَرَ - يُحَاضَرُ : memberi kuliah , menyampaikan atau memberikan ceramah 

حَدِيْث : baru , terbaru , modern ; 2. pidato , ucapan , bicara , percakapan , ceramah 

خِطَاب : ceramah , pidato , surat , nota , pesan 

خُطْبَة : ceramah , pidato , orasi , khutbah 

مُكَالَمَة : pembicaraan , percakapan , ceramah , dialog , panggilan telepon , percakapan telepon 

المُحَاضَرَة : ceramah , kuliah 

خِطابة أو خُطبَة علميّة : ceramah ilmiah 

مَجال : مَيدَان المحاضرة : forum ceramah 

خَطِيْب : pembicara publik , orator , penceramah ; 2. laki - laki yang melamar , yang meminang 

مُتَحَدِّث : juru bicara , pembicara , tukang bicara , penceramah , pembawa cerita , narator 

مُحَاضِر : penceramah , pembicara 

المُحاضِر : penceramah , pemberi ceramah/kuliah 

خطُب : صار خطيبًا : menjadi khotib ( penceramah , juru pidato ) 

الخَطيب ج خُطبَاءُ : yang berpidato , penceramah 

المِسقَع من الخَطيبِ : penceramah yang lancar bicaranya 

ألْقَى خِطَابًا أَوْ كَلِمَةً : mengucapkan pidato , berpidato , berbicara di depan orang banyak 

تَحَدُّث : pidato , pembicaraan , percakapan , ceramah , cerita 

حَدِيْث :  baru , terbaru , modern ; 2. pidato , ucapan , bicara , percakapan , ceramah 

خِطَاب : ceramah , pidato , surat , nota , pesan 

خُطْبَة : ceramah , pidato , orasi , khutbah 

كَلاَم : pembicaraan , percakapan , pidato , perkataan , ucapan 

كَلِمَة : kata , istilah ; 2. pidato , sepatah kata ; 3. pendapat , opini , pandangan 

نُطْق : pelafalan kata - kata , pengucapan , perkataan , pembicaraan , pidato 

الخُطبَة و الخِطابَة : khutbah , pidato 

خُطبَة الافتتاحِ : pidato pembukaan 

فَنّ الخِطابَة : ilmu pidato 

رجلٌ خطيبٌ : orang laki yang baik pidatonya , ahli pidato 

خَطيب مِصدَع : ahli pidato yang fasih , lancar bicaranya 

ألقى خُطبَةً : mengucapkan pidato 

ألقى خُطبَةً : mengucapkan pidato 

الإلقاء : مصدر ألقى : pengucapan , penyampaian pidato 

خُطبَة الوَداعِ : pidato perpisahan 

الوَعوَع : الخَطيب البليغ : ahli pidato yang lancar bicaranya , fasih

اِسْتِعْرَاض عَسْكَرِيّ : parade , pawai , konvoi 

الاحتفال : الموكِب : arak - arakan , pawai 

الزِياح و الزِيّاح : الزَفَّة الدِينِيَّة : pawai keagamaan 

المَشهَد : المَوكِب : pawai , perarakan 

جَفجَفَة الموكِبِ : suara jalannya perarakan , pawai 

المَوكِب ج مَواكِب : arak - arakan pawai 

اللَّافِتَةُ لِلتَّرْحِيْبِ : spanduk selamat datang 

بَعْثٌ ، بَعْثَة ، بِعْثَة  : misi , perutusan , delegasi 

مَبْعُوْث : duta , delegasi , utusan 

مَنْدُوْب : delegasi , duta , wakil , deputi , agen 

مُوْفَد : delegasi , duta 

وَفْد : delegasi , utusan , wakil 

الوَفد ج وفود : delegasi , perutusan

نَجْم سِينَامَائِيّ : bintang film 

سِيْنَمَائِيّ : sinematografi , perfileman ; 2. bintang film , aktor 

مُمَثِّلَة : aktor , pemain , pemeran , bintang film 

التَدشين : peresmian 

افتتاح رَسمِيٌّ باحتفال : peresmian , pelantikan ( inagurasi )

الهَدِيّ : العَروس : pengantin 

إشْبِيْن ( الْعَرِيْس ) : laki - laki pengiring pengantin 

إشْبِيْنَة ( الْعَرِيْس ) : perempuan pengiring pengantin 

جِهَازُ الْعَرُوْس : pakaian/perlengkapan pengantin 

زَفَّ - يَزفُّ ( الْعُرُوْسَ ) : membawa pulang pengantin perempuan , memboyong 

شَبِيْن ، شَبِيْنَة : pengiring pengantin 

عَرُوْس ، عَرُوْسَة : pengantin perempuan , mempelai perempuan 

العَرُوْسَان : pengantin baru , pengantin perempuan dan laki - laki , kedua mempelai 

عَرِيْس : pengantin laki - laki , mempelai laki - laki 

فَرَح : pesta pernikahan , upacara perkawinan , resepsi pernikahan , pengantin 

جِهاز العَروسِ : perlengkapan pengantin 

الذِمَّة : مأدُبَة العُرسِ : pesta pengantin ( perkawinan ) 

زفّ و أزفّ و ازدفّ العَروسَ : mempersembahkan , membawa ( pengantin perempuan kepada pengantin laki - laki ) 

زَفّة العُرسِ : arak - arakan pengantin 

المِزَقّة : المِحَقّة : kereta/usungan pengantin 

شَبينَة العَروسِ ( عامية ) : perempuan pengiring pengantin 

المَنَصَّة : الحَجَلَة للعَروسِ : kamar mempelai , pengantin 

المُهدَاة و المَهدِيَّة : pengantin perempuan yang diserahkan kepada suaminya 

الجِلوَة : hadiah pengantin laki kepada pengantin perempuan pada saat pesta perkawinan 

أزفي تُ العروسَ : aku pindahkan pengantin puteri ke rumah suaminya 

العَروس : sepasang pengantin , mempelai

قَطِيْع : kumpulan , kawanan , kelompok , golongan 

الأُباشَة : kumpulan , gerombolan orang 

الأُشابَة : أخلاط الناسِ : kumpulan , kerumunan orang banyak yang bercampur baur 

الثُلَّة : جماعة الناسِ : kumpulan , kelompok orang 

الجُمَّاع : كلّ ما تجمّع : kumpulan , gabungan 

الحَصيلة : المجموع : kumpulan , jumlah 

الحَفل : الجَمع : kumpulan , khalayak ramai 

الرَبو : الجماعة : kumpulan , kelompok 

الرَسَل : الجماعَة والقطيع : kumpulan , kelompok , kawanan 

الزُوم و الزَوِيم : المَجتَمَع : kumpulan , himpunan 

العاكِب : الجَمع الكثير : kumpulan , kelompok besar

Mufrodat